11+ Contoh Iklan Pengumuman: Gambar dan Penjelasannya

Contoh Iklan Pengumuman

Contoh Iklan PengumumanIklan merupakan sebuah kalimat yang menarik pembaca dan mudah dipahami sehingga membeli suatu barang atau jasa.

Biasanya orang tertarik dengan iklan yang unik dan kata katanya mudah dimengerti banyak orang. Contoh iklan pengumuman biasanya digunakan oleh perusahaan, instansi untuk memberi informasi dan memotivasi.

Banyak produk yang diletakkan di iklan agar dikenal banyak orang dan disukai sehingga dimiliki banyak orang. Pada umumnya iklan bersifat menarik konsumen agar barang atau jasa dapat dimiliki masyarakat banyak. Pengumuman yang digunakan untuk menambah pengetahuan banyak orang bukan hanya sekedar kata.

Untuk sebuah iklan biasanya diletakkan di majalah, koran, televisi, dan sosial media yang mudah dikunjungi banyak orang. Dengan iklan yang sesuai fakta konsumen tidak akan merasa tertipu dan juga menyesal setelah membeli barang tersebut. Iklan dapat diletakkan dimanapun seperti sosial media, televisi, majalah, dll.

Iklan memiliki nilai yang tinggi dalam sebuah produk sehingga banyak biaya yang dikeluarkan hanya untuk sebuah iklan. Padahal iklan yang di pajang kebanyakan sangatlah singkat namun kreatif maka dari itu sebuah iklan nilainya tinggi. Iklan terlihat sepele namun berkat iklan dapat membuat produk dan jasa terkenal maka dari itu membuat nilainya tinggi.


Pentingnya Mengetahui Sebuah Iklan

Pentingnya Mengetahui Sebuah Iklan

Iklan selalu ada dimanapun dan untuk apapun sehingga banyak masyarakat yang mengenal iklan namun belum paham tentang iklan.

Sebuah iklan pengumuman sangat penting untuk diketahui banyak orang agar update mengenai informasi. Maka dari itu ada banyak contoh iklan pengumuman yang dapat membuat masyarakat tertarik.

Baca Juga: Contoh Iklan Komersial


Syarat Dalam Iklan Pengumuman

Syarat Dalam Iklan Pengumuman

Iklan pengumuman sangat penting karena memberikan sebuah informasi yang benar terjadi sehingga membantu banyak pihak. Ada beberapa syarat yang harus ada di dalam iklan pengumuman, yaitu:

  • Berisikan fakta yang benar terjadi, agar tidak merugikan banyak pihak.
  • Memiliki isi yang positif, yang membaca iklan juga ingin dihargai dan semua umur.
  • Iklan harus menarik dan memberi motivasi.
  • Penulisan iklan dengan menggunakan huruf besar agar terlihat banyak orang.
  • Memiliki ilustrasi agar lebih bagus dan menarik banyak orang.

Iklan Pengumuman Yang Biasa Diketahui

E:WinurMateriHarian Terbit 2

Iklan pengumuman sudah sangat diketahui banyak masyarakat dan menjadi sumber informasi penting. Biasanya iklan pengumuman disebarkan ketika terjadi sesuatu hal yang penting dan dapat diketahui banyak orang.

Banyaknya orang mengetahui akan semakin mudah mendapatkan yang di iklankan. Ada beberapa contoh iklan pengumuman pada umumnya, sebagai berikut.

1. Iklan Pengumuman Seminar

Iklan Pengumuman Seminar

Iklan seminar digunakan untuk memberitahu banyak orang akan adanya seminar yang dilaksanakan pada hari apa dan materinya apa. Biasanya ditujukan untuk mahasiswa yang sedang berkuliah agar mengikutinya untuk menambah ilmu.

Seminar yang diiklankan harus menarik dan memiliki kata yang mengajak namun memotivasi juga sehingga banyak yang mengikuti kegiatan iklan tersebut.

2. Iklan Pengumuman Lowongan Kerja

Iklan Pengumuman Lowongan Kerja

Lowongan kerja paling sering dicari banyak orang untuk mendapatkan informasi pekerjaan yang dapat diikuti. Sangat dibutuhkan banyak orang dengan iklan lowongan kerja yang jelas dan dapat dihubungi.

Iklan ini harus memiliki kata kata yang sopan dan tegas agar pembaca langsung paham kriteria dan berkas yang dibawa. Namun harus tetap berhati hati karena banyak yang salah gunakan iklan ini.

3. Iklan Pengumuman Diskon

Iklan Pengumuman Diskon

Iklan diskon sangat banyak dibuat untuk menarik konsumen agar membeli barang yang dijual. Biasanya dengan menuliskan persenan diskon ataupun harga rendah sangat membuat banyak peminatnya.

Di iklan diskon ini dapat menggunakan kata kata yang simple dan jelas tidak perlu panjang dan juga harus menarik. Dapat berikan gambar barang yang didiskon dengan kreatif dan bagus.

4. Iklan Pengumuman Kesehatan

Iklan Pengumuman Kesehatan

Kesehatan sangat penting untuk banyak orang agar mencegah sakit lebih awal dan menjaga diri. Biasanya iklan pengumuman kesehatan ini dapat dilihat di klinik, rumah sakit, dan tempat umum lainnya.

Iklan ini berisi kata kata yang mengajak dan positif untuk diri sendiri dan banyak orang serta menambah pengetahuan. Dengan iklan kesehatan sangat dibutuhkan banyak orang agar menjadi lebih sehat.

Baca Juga: Contoh Iklan Promosi

5. Iklan Pengumuman Jual Beli

Iklan Pengumuman Jual Beli

Iklan pengumuman jual beli biasanya untuk sebuah benda mati yang bernilai tinggi dan unik. Dengan membeli atau menjual barang tersebut akan menjadi kepuasan tersendiri.

Biasanya iklan ini menggunakan kata kata simple dan kontak yang dapat dihubungi. Sehingga banyak orang yang mengetahui informasi tentang iklan tersebut dari kontak yang dicantumkan.

6. Iklan Pengumuman Acara Hiburan

Iklan Pengumuman Acara Hiburan

Acara yang diselenggarakan di suatu tempat yang dapat dikunjungi kumpulan orang tertentu dan sudah memiliki jadwal. Biasanya iklan ini menggunakan kata kata yang menarik dan jelas acara tersebut dilaksanakan.

Dengan tujuan untuk menghibur dan memenuhi suatu tugas tertentu sehingga menghasilkan acara yang meriah. Iklan hiburan seperti acara pernikahan, perpisahan, ulang tahun, dll.

7. Iklan Pengumuman Produk

Iklan Pengumuman Produk

Mengenai sebuah produk pasti sangat butuh akan adanya iklan yang dapat menarik banyak orang. Iklan pengumuman produk ini biasanya menjelaskan tentang kriteria produk tersebut dan gambar yang menarik.

Kata kata yang digunakan dalam membuat iklan pengumuman produk harus jelas dan sesuai fakta agar tidak ada pihak yang dirugikan. Biasanya produk baru akan sering mengiklankan produknya agar dikenal banyak orang.

8. Iklan Pengumuman Pengetahuan

Iklan Pengumuman Pengetahuan

Pengetahuan yang dimiliki dapat diberikan kepada banyak orang karena berbagi ilmu adalah keharusan. Dan salah satunya dengan menggunakan iklan yang dapat menyebarkan pengetahuan agar sama mengetahui.

Iklan untuk sebuah pengetahuan dapat menggunakan kata kata yang benar dan memiliki ilustrasi gambar agar menarik perhatian. Adanya pengetahuan bersama dapat memajukan nama bangsa.

9. Iklan Pengumuman Beasiswa

Iklan Pengumuman Beasiswa

Beasiswa merupakan sebuah bantuan untuk kelangsungan pendidikan yang ditempuh oleh orang kurang mampu. Adanya iklan mengenai beasiswa dapat membantu banyak orang mengenai informasi yang ada.

Kata kata yang ada di pengumuman ini harus sesuai fakta dan jelas akan kelengkapan berkasnya. Biasanya iklan seperti ini diletakkan di sekitaran sekolah agar banyak yang mengetahui dan dapat bertanya pada guru.

10. Iklan Pengumuman Bantuan

Iklan Pengumuman Bantuan

Pengumamn tentang bantuan sangat diperlukan dan dapat membantu yang sedang membutuhkan bantuan. Biasanya kata kata yang digunakan dalam iklan ini dengan fakta, apa yang dibutuhkan, lokasi serta kontak yang dapat dihubungi.

Sesama manusia dapat saling membantu apalagi sampai ada yang mengiklankan yang dibutuhkannya dan tandanya sangat genting. Dengan iklan apapun dapat dibantu secara cepat.

Baca Juga: Contoh Iklan Permintaan

11. Iklan Pengumuman Motivasi

Iklan Pengumuman Motivasi

Pengumuman mengenai sebuah motivasi merupakan hal positif yang dapat menjadikan banyak orang berfikir luas. Motivasi untuk berjuang hidup yang paling penting dan banyak orang yang menyukai dan terinspirasi.

Kata kata yang dapat digunakan dalam iklan pengumuman motivasi dengan tegas dan positif. Serta dapat membangun sebuah kekuatan seseorang dari dalam hati hanya dengan membaca iklan tersebut.

Beberapa contoh iklan pengumuman pada umumnya yang dapat menjadi referensi dan membantu sesama. Ada baiknya iklan dilihat jangan dianggurin sehingga menambah pengetahuan dan motivasi hidup.

Contoh Iklan Pengumuman

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *